1. Menghasilkan tenaga pendidik yang cerdas dalam menyikapi perkembangan pendidikan dan unggul dalam pembelajaran berbasis IPTEKS.
  2. Menghasilkan produk penelitian yang mengarah pada pengembangan pendidikan matematika dan pembelajaran berbasis IPTEKS.
  3. Menghasilkan produk pengabdian pada masyarakat di bidang pendidikan matematika berupa pembelajaran matematika berbasis IPTEKS
  4. Meningkatnya kualitas kompetensi dosen yang mendukung pembelajaran matematika.
  5. Terjalinnya kerja sama dengan alumni dan berbagai pihak untuk meningkatkan kualitas akademik dan pengembangan Program Studi Pendidikan Matematika.
  6. Meningkatnya peran alumni sebagai mitra program studi sebagai upaya meningkatkan kinerja dan citra program studi.
  7. Terselenggaranya tata kelola yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel.